Loker Semarang, PT. Sindotech Pancatama yang berlokasi di Semarang, merupakan bagian dari PT. Sindotech Utama yang bergerak di bidang kontraktor waterproofing untuk produk MASTERGUARD yang diimpor dari Singapore. Sekaligus juga menjadi satu-satunya di Indonesia untuk produk waterproofing jenis full acrylic liquid membrane yang diperkuat dengan fiberglass. Demi kemajuan perusahaan kami mengedepankan visi dan misi, adapun kebiasaan yang kami lakukan di perusahaan kami yaitu secara terus menerus akan melakukan perbaikan dan menciptakan ide-ide terbaru dalam proses bisnis kami. Tentunya dengan pelayanan oleh tenaga profesional kami selalu memberikan solusi dan kontribusi dengan kenyaman dan kepuasan customer, kami sangat berpengalaman dibidangnya karena sudah menjalani masa training secara visi dan misi perusahaan kedepan untuk lebih baik.
Kembali pada kesempatan ini PT. Sindotech Pancatama guna membangun pasar lebih besar dan efektif didalam pekerjaan yang mempunyai motivasi tinggi dibutuhkan karyawan yang profesional dan menjalankan misi sesuai keinginan perusahaan, dengan cara mengundang Anda untuk bergabung bersama kami.
Jenis Perusahaan : Kontraktor & Distributor Waterproofing
Ruang lingkup pekerjaan : Operasional
Posisi lowongan kerja yang dibutuhkan dan kualifikasi sebagai berikut :
- MARKETING
– Pria/Wanita
– Pendidikan minimal SMA/K
– Berorientasi pada target dan bekerja keras
– Penempatan di Ambarawa - ADMIN
– Wanita
– Usia maksimal 30 tahun
– Pendidikan minimal D3 Semua Jurusa
– Mampu mengoperasikan komputer Ms. Office
– Jujur, teliti, Ulet
PT. SINDOTECH PANCATAMA
Jl. Benteng Raya No. 14 Semarang